RSS

Selasa, 21 September 2010

Kelopak-kelopak Mawar Kering Kecoklatan




Kala itu Sabtu petang
Pada kelopak-kelopak mawar merah ia berjanji
Esok hari akan datang kembali
Membawakan untuk ku
Kuntum-kuntum mawar yang baru

Kini Sabtu petang dua tahun lama berselang
Kelopak-kelopak mawar yang dulu memerah kini kering kecoklatan
Namun ia tak kunjung pula datang


~ malam yang panjang dan sepenggal ingatan tentang janji yang telah usang ~


Bogor, 13 Agustus 2010
-Anggi-